Senin, 17/2/2025 High Tech Teacher Indonesia bersama Founder and CEO kita Bapak Lovandri Dwanda Putra, M.Pd. mengisi acara Workshop di Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta. Kegiatan ini dilaksanakan secara langsung di kampus 5 Universitas Ahmad Dahlan (UAD) Yogyakarta.
Acara ini diikuti oleh Bapak/Ibu dosen di PGSD UAD, bersama-sama mengikuti Workshop untuk Pengembangan Bahan Ajar. High Tech Teacher Indonesia membawakan materi cara penggunaan software baru yakni Edcafe AI yang dikembangkan dari ClassPoint.
Edcafe AI merupakan perangkat AI canggih yang dirancang bagi pendidik untuk dengan mudah menghasilkan dan mengatur konten instruksional dan pembelajaran berkualitas tinggi menggunakan AI.
Bagi Bapak/Ibu Pendidik dimanapun berada jika menginginkan kegiatan offline secara langsung dengan Founder&CEO High Tech Teacher Indonesia dapat menghubungi kami di nomor WA berikut. Admin. 085156657523 atau Latifah. 081377518794
Salam Pendidik Hebat,

